Minggu, 29 September 2013

minoko


    mlm ini minoko sedang memandangi bulan yang indah, di temani oleh boneka kesayangannya suki, boneka berbentuk peri yang lucu yang sudah menemani minoko sejak kecil, minoko memang teramat menyukai bulan, itu yang membuat ia susah tidur jika ada bulan, "minoko.." panggil seseorang yang ia kenal, "iyaahh.." jawabnya seraya berjalan menghampiri pintu, diapun membuka pintu seraya berkata "ada apa bu?" namun dia tidak mendapati seorangpun di depan pintu, dia pun berjalan ke bawah ke ruang tengah untuk memastikan ibunya baik baik saja, "ada apa bu?" triak minoko ketika hampir sampai di ruang tengah, sesampainya di ruang tengah dia hanya melihat kekosongan, minoko mulai cemas dengan keadaan ibunya, dia mencari kesekeliling rumah tpi tdk menemukan apapun, hingga sampai di depan gudang penyimpanan dia mendengar suara langkah kaki yang terdengar di atas tatami di dekatnya diapun berbalik dan berfikir bahawa itu adalah ibunya, "ibu bikin aku cemas aja" pikirnya, namun ketika sudah mendekati arah suara kaki itu dia ingat bahwa ibunya sedang pergi ke desa nabe dan akan pulang besok pagi seketika dia terdiam dan sedikit takut, "siapa ini" pikirnya dia pun memberanikan diri untuk melihat, ketika sampai di pusat suara dia hanya mendapatkan bonekanya suki dan suara itu menghilang, dia langsung mengambil dan berkata "apa yang kau lakukan disini suki".
    esok harinya, "bu aku berangkat dulu yah" kata minoko sambil berlari keluar rumah karena takut terlambat sekolah,"hari ini mendung" pikir minoko sambil melihat kearah langit, diapun bergegas menuju sekolah. sesampainya di sekolah "minoko PR udah blm?" tanya emi teman dekatnya," udah memang ada apa?" tanya minoko , "kali saja kamu lupa heheh" kata emi, "tteetaetft" bell masuk berbunyi semua murid masuk kelas tak terkecuali minoko dan emi.di kelas "emi aku mengalami kejadian aneh kmrin mlm" kata minoko, " apa itu?" kata emi penasaran "aku di ganggu suara suara aneh namun ketika aku terus nyari aku cuma lihat si suki boneka ku" kata minoko sedikit takut, "kamu tau tidak katanya ada rumor hantu prempuan yang akan mengganggu anak yang memiliki boneka?" kata emi sedikit menakuti minoko, " apa? rumor macam apa itu?" tanya minoko heran " iya katanya anak prempuan ini akan datang untuk bermain dengan bonekamu gosipnya jika kamu jadi sahabatnya kau akan mati" kata emi yang sedikit berbisik ke telinga minoko, " emii apasih, kamu membuat aku parno aja.." triak minoko sambil cemberut dan mengembungkan pipinya. hari ini pikiran minoko hanya di penuhi oleh suki boneka kesayangannya yang kata emi mungkin dimainkan dan mungkin juga minoko bisa mati karenanya, "dddooorrrr" emi mendorong minoko dari belakang yang berniat mengagetkannya, " uwwaaaaaa.." triak minoko yang tengah melamun dan kini dia melihat kebelakang memandang siapa yang mendorongnya, " eemiii nyebelin kamu awasss yahhh.." kata minoko sedikit bertriak, minoko pun mengejar emi hingga dia melewati sebuah ruangan dan iya terhenti dan memandangi ruangan itu " siapa itu?" pikir minoko sambil memandang seorang anak berbaju putih dan membawa boneka, anak itu hanya diam terduduk di ruangan kecil itu (dulunya gudang namun karena tdk terpakai jadi kosong) anak itu langsung memandang kearah minoko yang membuat dia sedikit kaget,"ka..kamu kenapa?" tanya minoko yang sedikit gugup, "kaka aku gak punya temen main, aku cuma punya boneka ini" kata gadis itu sambil menunjukan boneka yang kumuh dan sedikit sobek, karena iba minoko menghampiri anak itu," tenang aja nanti kaka temenin" kata minoko sambil mengusap kepalanya, minoko memang penakut tapi penyayang dan jarang berfikir panjang jika dia merasa iba.
"siapa nama kmu?" tanya minoko " namaku samui ka" jawab anak itu senyum ke arah minoko, " sekarang apa kamu mau nunggu kka, sakarang kka harus ke kelas dulu untuk belajar nanti kaka kesini lagi" kata minoko sambil mengusap pipi anak itu, minokopun beranjak pergi ke kelas meninggalkan anak itu. sesampainya di kelas " minokoooo.. kemana saja aku mencarimu dari tadi" kata emi sambil mencubit pipi minoko " emi sakittt" kata minoko sambil berusaha melepas cubitannya "aku dari gudang" kata minoko "hati hati di gudang itu suka ada hantunya loh minoko" kata emi yang kini memasang muka aneh "ngawur ahhh" kata minoko sambil meninggalkan emi dan duduk di bangku paling belakang kebetukan tempat ini tidak ada yang mengisi, "hari ini aku akan disini ahh" pikir minoko yang kebetulan habis istirahat guru terakhir tidak ada. bell pulang berbunyi "akhirnya aku bisa main lagi dengan anak tadi seperti yang ku janjikan" pikir minoko sambil berjalan keluar kelas dan menghampiri gudang, "samui.. dimana kamu" kata minoko yang tengah berada di dalam gudang berjalan kesana kemari mencari samui, namun tidak ada jawaban, lama mencari tidak menemukan samui, minoko akhirnya memutuskan untuk pulang.

0 komentar:

Posting Komentar